- Agar sosialisasi dan pengembangan serta penggunaan Local Area Network dalam unit pelayanan kesehatan baik pemerintah maupun swasta dapat berjalan dengan baik
- Akan ada pengembangan kemampuan dalam teknologi informasi video, suara, dan data nirkabel universal di dalam Wide Area Network yang berjalan efektif dan efisienn sebagai jaringan sistem informasi yang akan masuk ke pemerintah daerah
- Akan dapat direncanakan, dikembangkan dan dipelihara oleh pusat penyimpanan data dan informasi yang menyimpan direktori materi teknologi informasi yang komprehensif
- Dapat secara proaktif mencari, menganalisis, memahami, menyebarluaskan dan mempertukarkan secara elektronik data/informasi bagi seluruh stakeholder terkait
- Dengan memanfaatkan website dan access point data kesehatan dan kedokteran yang dimanfaatkan secara luas dan bertanggungjawab dan sebagai upaya memperbaiki pelayanan kesehatan
- Dapat dengan mudah merencanakan pengembangan manajemenn SDM sistem informasi mulai dari rekrutmen, penempatan, pendidikan dan pelatihan, penilaian kerja, penggajian dan pengembangan karir
- Dapat mengembangkan unit organisasi pengembangan dan pencarian dana bersumber masyarakat yang berkaitan dengan pemanfaatan dan penggunaan data/informasi kesehatan dan kedokteran
Perubahan Hidup untuk lebih Sehat
Perubahan Hidup untuk lebih Sehat